Tips & Trik

Tips Merawat Rem Motor agar Tetap Responsif

21 November 2024

account iconAdmin

Cropped Image1732180361777

Bagikan

Selain itu, Anda juga harus memastikan bahwa di dalam tabung tidak terkontaminasi kotoran. Disarankan untuk mengganti minyak rem setiap 24.000 km atau 2 tahun sekali. Namun, hal ini tergantung dari intensitas pemakaian sepeda motor Anda sehari-hari.

4. Hindari Kebiasaan Rem Mendadak

Kebiasaan buruk seperti mengerem mendadak tentu berpengaruh pada kondisi rem motor. Maka dari itu, jangan membiasakan diri untuk mengerem mendadak saat berkendara. 

Tidak hanya berdampak pada keselamatan Anda, tapi juga berpengaruh pada komponen rem. Karena saat Anda sering melakukan pengereman mendadak, maka kampas rem mudah aus dan ini yang dapat mempersingkat usia rem. 

Jadi, sebaiknya Anda berkendara dalam batas normal sehingga tak perlu melakukan pengereman mendadak.

5. Ganti Komponen Rem dengan Spare Part Asli

Tips berikutnya adalah mengganti komponen rem dengan spare part rem yang original. Komponen sistem pengereman pasti harus diganti pada suatu waktu. Disarankan untuk Anda menggantinya dengan spare part asli dan bukan berkualitas rendah.

Baca Juga : Skutik Tiba-Tiba Boros? Mungkin Ini Penyebabnya

Hal ini demi menjaga kualitas spare part yang nantinya memengaruhi kinerjanya. Jangan tergiur harga spare part murah tetapi kualitasnya buruk! Gunakan spare part rem yang asli dan berkualitas demi keselamatan dan kenyamanan Anda dalam berkendara.

6. Rutin Servis Motor Ke Bengkel

Tips terakhir yang tentu tidak kalah penting adalah rutin untuk lakukan servis motor ke bengkel resmi. Dengan membawa motor Anda untuk diservis secara rutin, mekanik profesional akan menjaga setiap komponen motor bekerja secara optimal.

Mekanik akan memeriksa setiap komponen motor dan langsung melakukan perbaikan jika dirasa ada komponen yang rusak. Maka dari itu, setidaknya Anda melakukan servis berkala 3-6 bulan sekali untuk memastikan motor Anda dalam kondisi prima.

4 Dampak Buruk jika Anda Tidak Merawat Rem Motor

Jika Anda sudah mengerti tips mudah merawat rem sepeda motor, berarti Anda sudah tahu bahwa merawat komponen rem adalah hal penting yang wajib rutin dilakukan. Adapun jika Anda tetap malas untuk merawat rem sepeda motor, berikut dampak buruk yang Anda rasakan, yaitu:

1. Rem menjadi Kurang Pakem

Pricelist Icon Price List Dealer Halo Suzuki Icon Halo Suzuki Test Drive/Ride
Chat