Tips Sederhana Agar Jas Hujan Tetap Awet
27 Maret 2019
Admin
Bagikan
Jangan Dijemur
Menjemur jas hujan di bawah terik matahari memang lebih cepat membuat jas hujan kering. Tapi sayang, cara perawatan ini malah berisiko menyebabkan jas hujan cepat rusak. Paparan sinar matahari akan merusak elastisitas jas hujan, dan membuat serat bahannya rapuh dan mudah sobek.
Baca Juga : Ini Dia Tips Cara Merawat Panoramic Sunroof pada Mobil Kesayangan Anda
Solusinya sama seperti yang diatas, jas hujan bisa digantung dulu di tempat kering dan tidak terpapar sinar matahari langsung (diangin-anginkan), kemudian lipat setelah kering.