Tips & Trik

Tips Menjaga Rangka Sepeda Motor agar Tidak Mudah Patah

23 September 2023

account iconAdmin

Rangka Sepeda Motor Patah

Bagikan

Ini juga dapat mengurangi daya pengereman, stabilitas, dan umur pemakaian komponen motor. Untuk menghindari masalah tersebut, pertimbangkan langkah-langkah berikut:

  • Cek Kapasitas Maksimal

Pastikan untuk mengetahui kapasitas maksimal beban yang diizinkan pabrikan. Informasi ini biasanya tertera di buku manual pengguna atau plakat informasi pada motor Anda.

  • Jangan Melebihi Batas Kapasitas Maksimal

Kemudian, pastikan total berat penumpang dan barang atau beban lainnya tidak melebihi batas kapasitas maksimal sesuai informasi di atas.

  • Perhatikan Batas Beban Tambahan

Beberapa jenis sepeda motor tertentu ada yang memberikan pembatasan berat tambahan untuk bagian bagasi atau di rak paling atas. Patuhi juga batasan tersebut!

  • Perhatikan Distribusi Beban

Jika hendak membawa barang di bagasi atau membawa beban ekstra di area belakang, pastikan bebannya terdistribusi secara merata agar tetap aman.

  • Perhatikan Penumpang Ekstra

Jika hendak membawa penumpang tambahan, pastikan ia duduk di tempat yang sesuai yaitu jok belakang agar distribusi bebannya tetap rata. Pastikan juga bobotnya tetap tidak melebihi batas kapasitas maksimal.

  • Periksa Suspensi

Baca Juga : Fitur Terkini Yang Wajib Ada Pada Sepeda Motor Incaran Anda

Jika Anda kerap membawa beban yang berat, pertimbangkan untuk mengatur ulang setelan suspensi motor Anda sesuai beban tambahannya.

  • Perhatikan Penggunaan Aksesori Tambahan

Aksesori tambahan pada sepeda motor seperti rak, kotak penyimpanan, atau lampu tambahan memang dapat meningkatkan fungsionalitas kendaraan Anda. Namun jika tidak dipasang dengan benar,  ini dapat memberikan tekanan berlebih pada rangka.

Oleh karena itu, tips menjaga rangka sepeda motor selanjutnya adalah berhati-hati dalam memasang aksesoris tambahan. Berikut beberapa hal yang perlu diperhatikan:

  • Pemasangan yang Benar

Pastikan aksesori dipasang dengan benar sesuai dengan petunjuk pabrikan. Hindari pemasangan secara asal-asalan yang dapat menyebabkan kerusakan rangka!

  • Distribusi Beban

Jika menggunakan aksesori yang dapat menambah beban, pastikan distribusi bebannya merata dan tidak mengganggu keseimbangan sepeda motor Anda.

  • Pertimbangkan Dampak

Selalu pertimbangkan dampak dari aksesori tambahan tersebut terhadap kinerja, stabilitas, dan keselamatan berkendara. Jika dirasa mengganggu, pertimbangkan untuk mencari alternatif yang lebih aman.

  • Hindari Benturan yang Keras

Pricelist Icon Price List Dealer Halo Suzuki Icon Halo Suzuki Test Drive/Ride
Chat