Tips & Trik

Penting! Tips Membeli Mobil Baru di Awal Tahun

01 Desember 2024

account iconAdmin

Cropped Image1733125903024

Bagikan

Penawaran menarik lainnya dari dealer untuk konsumen yang beli mobil pada bulan Januari adalah berupa paket perawatan secara gratis baik jasa maupun suku cadang hingga periode tertentu. 

8. Nilai Tukar Lebih Baik

Awal tahun juga membuka peluang bagi Anda yang ingin “upgrade” kendaraan dengan cara tukar tambah (trade-in). Dealer-dealer tertentu pada saat itu biasanya akan memberikan penawaran nilai tukar dengan harga yang lebih baik.  

9. Garansi dan Layanan

Manfaat terakhir jika membeli mobil baru di awal tahun adalah mendapatkan garansi penuh dan perlindungan tambahan apabila terjadi kerusakan atau masalah tertentu. 

7 Kiat Membeli Mobil Baru di Awal Tahun

Kiat Membeli Mobil Baru di Awal TahunPixabay

Setiap awal tahun berbagai produk saling berlomba menawarkan berbagai promo yang menarik, termasuk mobil. Meskipun demikian, tidak semua promo sesuai dengan bujet dan kebutuhan Anda. 

Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan ketika berencana beli mobil impian. Berikut beberapa kiat yang bisa diterapkan saat akan membeli kendaran di awal tahun. 

1. Memperhitungkan Bujet

Baca Juga : Jangan Asal! Begini Cara Mencuci Mesin Mobil Yang Aman

Hal pertama yang jadi pertimbangan adalah jumlah dana yang dimiliki untuk membeli mobil, khususnya yang berencana membeli secara kredit. Intinya, jangan hanya tergiur harga mobil yang murah sehingga langsung saja menentukan pilihan. 

Sebaliknya, pertimbangkanlah tenor, metode pembayaran, nilai angsuran, dan biaya perawatan yang harus dikeluarkan setiap bulannya. 

Sebagai gambaran, usahakan nilai angsuran per bulan untuk semua kredit baik itu cicilan mobil, rumah, maupun kartu kredit jangan lebih dari 30 persen pendapatan bulanan. 

2. Memilih Mobil

Sebelum beli mobil, tentukan terlebih dahulu tujuan dan kebutuhan Anda akan kendaraan tersebut. Apakah akan digunakan sebagai mobilitas saat bekerja, sekadar digunakan di dalam kota, atau untuk melakukan perjalanan jarak jauh. 

Dengan demikian, Anda bisa menentukan jenis mobil apa yang akan dibeli, apakah SUV, City Car, MPV, atau jenis lainnya. 

3. Bandingkan Penawaran 

Pricelist Icon Price List Dealer Halo Suzuki Icon Halo Suzuki Test Drive/Ride
Chat