Tips & Trik

Tidak Sama, Begini Cara Merawat Motor Sport yang Benar

21 Juli 2021

account iconAdmin

Motor Sport

Bagikan

Memiliki motor sport merupakan impian bagi sebagian orang. Motor ini terkenal gagah dan membuat pengendaranya tampil lebih keren.

Karena itulah banyak yang mendambakannya. Jika Anda salah satunya, perlu dipahami bahwa cara merawat motor sport dengan motor biasa ternyata berbeda.

Cara Merawat Motor Sport yang Benar

Baca Juga : Begini Cara Membersihkan Rantai Motor Yang Benar

Perawatan motor sport mungkin terbilang lebih mahal jika dibandingkan dengan motor biasa. Akan tetapi, apabila hal tersebut merupakan hobi nampaknya biaya berapapun yang harus dikeluarkan tidak menjadi masalah bukan? Nah, berikut perawatan motor sport yang baik dan benar untuk Anda.

Panasi Mesin Motor Setiap Hari

Sebagai salah satu cara menjaga performanya tetap prima, motor sport harus dihidupkan mesinnya setiap hari. Entah mau dipakai untuk bepergian ke suatu tempat atau tidak. Namun yang pasti, memanasi mesin harus dilakukan secara rutin.

Pricelist Icon Price List Dealer Halo Suzuki Icon Halo Suzuki Test Drive/Ride
Chat