Tips & Trik

Perbedaan Kapal dan Perahu

12 Juli 2023

account iconAdmin

Kapal

Bagikan

 

  • Definisi Perahu

 

Perahu merupakan jenis kendaraan air yang dirancang untuk menampung penumpang dalam jumlah terbatas untuk tujuan tertentu. Alat transportasi ini umumnya digunakan untuk berlayar di perairan dangkal seperti sungai, danau, dan pantai.

 

  • Sejarah Perahu

 

Sejarah perahu sebenarnya telah ada sejak zaman prasejarah dimana manusia zaman dahulu diyakini telah menggunakan perahu untuk berlayar di perairan. 

Pada zaman tersebut, perahu dibuat dari bahan-bahan alami seperti kayu, kulit hewan, dan lain-lain.

Hingga peradaban terus berkembang dimana perahu digunakan untuk aktivitas berdagang, berburu, dan juga berperang. 

Seiring dengan perkembangan manusia dan teknologi, inovasi baru terus muncul hingga abad ke-18 ditemukan kapal yang merupakan bagian dari revolusi sebuah perahu. 

Hal ini yang membuat dua jenis transportasi ini memiliki keterkaitan yang sama meski secara fungsi dan penggunaannya sudah berbeda.

 

  • Jenis Perahu

 

Baca Juga : Cara Aman Membonceng Penumpang di Motor Sport

Jenis-jenis perahu juga banyak yang memiliki desain dengan fungsi yang berbeda-beda. Adapun jenis perahu yang ada di Indonesia, diantaranya adalah:

  • Perahu jukung
  • Perahu sampan
  • Perahu bagan
  • Perahu katir
  • Perahu rakit
  • Perahu Kano
  • Prahu
  • Perahu Getek
  • Perahu Fiber
  • Perahu rawai

 

  • Fungsi Perahu

 

Selain fungsi utamanya untuk menampung penumpang, jenis transportasi ini banyak dimanfaatkan untuk berbagai kegiatan rekreasi seperti memancing, berlayar, dayung, dan lain sebagainya. 

Bentuknya yang lebih kecil dari kapal juga memudahkan aktivitas untuk beroperasi di tempat-tempat yang sulit dijangkau oleh kapal.

Setiap kapal juga biasanya difasilitasi dengan perahu dimana fungsinya untuk digunakan sebagai transportasi darurat jika kapal mengalami masalah. Selebihnya, kendaraan ini sering digunakan pada kondisi cuaca yang stabil dan tenang.

Perbedaan Kapal dan Perahu

perahu

Unsplash 

Secara garis besar, beberapa perbedaan kapal dan perahu dapat dilihat faktor seperti ukuran, fungsi, kemampuan, dan sebagainya. Berikut penjelasan selengkapnya yang bisa Anda pahami.

 

  • Ukuran

 

Pricelist Icon Price List Dealer Halo Suzuki Icon Halo Suzuki Test Drive/Ride
Chat