Tips & Trik

Mudik dengan Motor? Ini yang Wajib Dipersiapkan

01 Juni 2018

account iconAdmin

Mudik Dengan Motor

Bagikan

Rencanakan Perjalanan

Rencanakan perjalanan Anda, lengkap dengan estimasi waktu perjalanan point per point. Misalnya, di titik A harus sampai jam 10 siang, titik B jam 12, dan titik C jam 3 sore dan seterusnya. Hal ini dilakukan agar Anda bisa mengatur kecepatan kendaraan sesuai dengan kebutuhan (tidak ugal-ugalan).

Baca Juga : Fungsi Brush Pada Motor Starter

Setiap 2 jam sekali, tepikan kendaraan Anda untuk melakukan peregangan, dan beristirahat setidaknya 30 menit per 4 jam sekali. Jangan lupa, pilih tempat istirahat yang aman dan nyaman.

Pricelist Icon Price List Dealer Halo Suzuki Icon Halo Suzuki Test Drive/Ride
Chat