Tips & Trik

Ketahui Alasan Kapal Tidak Tenggelam

14 Mei 2023

account iconAdmin

Kapal Tidak Tenggelam

Bagikan

Kapal merupakan salah satu transportasi air yang berfungsi untuk menampung barang dan penumpang. Sifatnya kapal tidak tenggelam karena bisa melewati sungai, rawa, dan laut yang luas sekalipun.

Alat transportasi ini terbuat dari besi dengan komponen lainnya seperti tiang, geladak, dan mesin agar kapal bergerak dan berlayar. 

Baca Juga : 10 Nama Pelabuhan di Indonesia yang Ramai

Lantas, mengapa sebuah kapal yang terbuat dari besi itu bisa tidak tenggelam? Untuk mengetahui hal tersebut, ada beberapa yang sebaiknya kamu pahami terlebih dahulu.

Apa Alasan Kapal Tidak Tenggelam?

Alasan kuat mengapa sebuah kapal bisa mengapung dan tidak tenggelam adalah karena adanya hukum Archimedes. Teori ini menjelaskan bahwa hal tersebut terjadi karena massa jenis kapal lebih ringan dari massa jenis air.

Pricelist Icon Price List Dealer Halo Suzuki Icon Halo Suzuki Test Drive/Ride
Chat