Tips & Trik

Jangan Nyalakan Fog Lamp di Malam yang Cerah, Ini Bahayanya!

08 Februari 2019

account iconAdmin

Jangan Nyalakan Fog Lamp Di Malam Yang Cerah, Ini Bahayanya

Bagikan

Jika dipakai pada cuaca cerah di malam hari, paparan fog lamp, baik fog lamp yang di depan maupun belakang,  bisa membuat pengemudi akan terganggu pandangannya karena silau. Perilaku ini sudah pasti berisiko membahayakan pengendara lain maupun diri sendiri. Terlebih jika fog lamp penempatannya tidak presisi, sehingga menyebabkan paparan lampu menjadi sangat tajam.

Baca Juga : 3 Teknik Mengerem Mobil Ini Penting untuk Diketahui

Jadi ingat selalu gunakan fungsi lampu kendaraan dengan bijak ya. Semoga bermanfaat!

Pricelist Icon Price List Dealer Halo Suzuki Icon Halo Suzuki Test Drive/Ride
Chat