Jadi Mudah, Begini Cara Mengecek Pajak Motor Online
25 November 2023
Admin
Bagikan
Kemudian Anda bisa memilih wilayah motor sesuai dengan tempat kendaraan Anda. Setelah itu, masukkan nomor plat motor Anda. Aplikasi akan menampilkan sejumlah informasi pajak hingga tanggal jatuh tempo untuk membayar pajak.
- Cek Pajak via SMS
Terakhir adalah dengan memanfaatkan fitur SMS. Caranya juga cukup mudah. Anda hanya perlu mengetik: Info (spasi) nomor polisi/kode plat nomor/kode seri plat motor/warna motor.
Kemudian kirimkan pesan tersebut pada nomor 08112119211. Anda akan mendapatkan balasan yang merupakan nominal pajak yang harus dibayarkan, kemudian info kendaraan sekaligus kode pembayaran. Mudah bukan?
-
Cek Melalui Website Daerah
Selain menggunakan cara tersebut, beberapa daerah telah memiliki sistem untuk melakukan pemeriksaan pajak secara online. Namun, tidak semua daerah di Indonesia memiliki fasilitas tersebut. Hanya provinsi besar saja.
Berikut ini adalah beberapa provinsi yang memiliki fitur untuk pengecekan pajak kendaraan bermotor:
Baca Juga : Cara Kerja & Jenis Sistem Pendingin Sepeda Motor
DKI Jakarta: https://samsat-pkb.jakarta.go.id/INFO_NJKB.
Jawa Barat: https://bapenda.jabarprov.go.id/e-samsat-jabar/.
Jawa Tengah: https://e-samsat.id/jawa-tengah.
Jawa Timur: https://info.dipendajatim.go.id/esamsat/