Tips & Trik

Bahaya dan Penyebab Karat pada Tangki Bensin Mobil

04 April 2025

account iconAdmin

Cropped Image1743677995033

Bagikan

Sebaliknya, dengan pengecekan rutin Anda bisa lebih cepat menemukan permasalahan yang terjadi. 

Dengan cara ini, masalah korsleting bisa segera diatasi sehingga terhindar dari kerusakan yang lebih parah lagi mulai dari overheating hingga tangki yang mudah berkarat.  

2. Penggunaan BBM Berkualitas

Agar tidak mudah terkena korosi, isilah tangki dengan bahan bakar berkualitas tinggi (RON tinggi) yang sesuai spesifikasi mobil atau yang dianjurkan pabrik. 

3. Jangan Biarkan Tangki Bensin Kosong

Upaya pencegahan berikutnya adalah memastikan bahwa tangki bensin selalu terisi agar tidak terjadi proses penguapan udara yang bisa memicu munculnya uap air dan korosi. 

4. Pembersihan secara Berkala

Rutin melakukan pembersihkan juga bisa mencegah timbulnya korosi dan karatan pada tangki bensin mobil. 

Sebaiknya, mintalah bantuan mekanik untuk memastikan kondisi tangki bensin dan proses pembersihannya bersamaan dengan saat melakukan perawatan mesin.  

5. Menggunakan Pelindung Cat Mobil dan Pelapisan Antikarat

Upaya berikutnya adalah dengan memberikan perlindungan pada cat mobil dengan menggunakan cat pelindung mobil (paint protection). 

Baca Juga : Komponen Sistem Starter Mobil: Cara Kerja dan Fungsinya

Cat yang tergores atau rusak akan membuka peluang masuknya air dan zat korosif lainnya ke dalam tangki sehingga berpotensi berkarat. 

Selain itu, gunakan juga pelapisan antikorosi sebagai perlindungan tambahan untuk meminimalisir risiko korosi pada tangki bensin mobil. 

Itulah berbagai informasi penting seputar karat pada tangki bensin mobil mulai dari faktor penyebab, dampak yang ditimbulkan, cara mengatasi, dan upaya pencegahannya. Intinya, dengan melakukan perawatan secara rutin akan mencegah tangki mudah terkena korosi. 

Bagi pemilik kendaraan Suzuki dan ingin melakukan perawatan servis sekaligus mengecek kondisi tangki bensin mobil Anda, bisa melakukan booking service melalui https://www.suzuki.co.id/services

 

Sumber gambar:

VVVproduct - https://www.shutterstock.com/image-photo/plastic-gas-tank-installed-car-rusty-2162650349

Pricelist Icon Price List Dealer Halo Suzuki Icon Halo Suzuki Test Drive/Ride
Chat