Tips & Trik

Apa Yang Harus Diperiksa Sebelum Membeli Mobil Keluarga Pertama Anda?

19 Juli 2022

account iconAdmin

Blog 23

Bagikan

Cari tahu sistem keamanan yang dipasang pada tipe dan jenis mobil, adalah hal yang juga harus Anda lakukan sebelum membeli mobil keluarga. Setidaknya mobil tersebut memiliki beragam fitur keamanan standar seperti seperti anti-lock braking system, electric brake-force distribution, dan juga airbag. Jika memungkinkan pilihlah mobil yang sudah dilengkapi dengan sistem tahan goncangan. Jadi jika terjadi hal yang tak diinginkan seperti benturan keras, maka akan mengurangi risiko membahayakan penumpang di dalam mobil. 

  • Biaya Yang Harus Disiapkan

Baca Juga : Mengatasi Masalah Pada Kendaraan Ketika Musim Hujan

Pricelist Icon Price List Dealer Halo Suzuki Icon Halo Suzuki Test Drive/Ride
Chat