Tips & Trik

Jelang Musim Hujan, Ini Perlengkapan Berkendara Motor yang Harus Disiapkan

31 Januari 2024

account iconAdmin

Jelang Musim Hujan Ini Perlengkapan Berkendara Motor Yang Harus Disiapkan

Bagikan

Bagi yang sering melakukan perjalanan menggunakan motor, tentunya harus memiliki perlengkapan berkendara yang komplit. Jika tidak, besar kemungkinan perjalanan menjadi terlambat. Misalnya, terpaksa berteduh karena tidak memiliki jas hujan. 

Sebaliknya, perjalanan akan tetap lancar karena didukung oleh perlengkapan yang memadai. Namun, dikarenakan kondisi bagasi yang kecil membuat Anda harus bijak dalam memilih piranti yang akan dibawa. 

Baca Juga : Penyebab & Dampak Buruk Dari Kebocoran Cairan Power Steering

Meskipun demikian, hal ini bisa diatasi dengan membawa tas ransel anti air atau menempatkan box motor. Sebenarnya, apa saja yang harus disiapkan jelang musim hujan agar perjalanan menggunakan motor tetap lancar? Berikut daftarnya. 

Daftar Perlengkapan Berkendara Motor yang Patut Disiapkan Saat Musim Hujan 

Banyak tantangan yang harus dihadapi ketika hujan tiba, seperti jalanan yang licin, visibilitas menjadi terganggu, dan lain sebagainya. Dengan kata lain, pemilihan piranti yang tepat untuk pengemudi motor akan mendukung keselamatan dan keamanan saat berkendara. 

Pricelist Icon Price List Dealer Halo Suzuki Icon Halo Suzuki Test Drive/Ride
Chat